Rumah makan Mang Kabayan menyajikan aneka makanan khas Sunda berbahan dasar ikan, udang, dan juga sayur-sayuran. Ruang makan Mang Kabayan ditata sedemikian rupa sehingga setiap pengunjung akan merasa nyaman saat menyantap hidangan yang dipesannya. Cara membuat udang goreng tepung renyah: Udang kita kupas kulitnya dan polong tulang kepalanya dan cuci sampai bersih.
Bahan Membuat Udang goreng tepung saos madu
- 200 gr udang.
- 1 bungkus tepung sajiku.
- 2 sdm tepung terigu biasa.
- 1 sdm saos sambal.
- 1/2 sdm saos tomat.
- Secukupnya kecap manis.
- Secukupnya merica bubuk.
- 2 sdm madu murni.
- Secukupnya garam dan gula pasir.
- Bumbu tumis :.
- 3 siung bawang putih.
- 1 siung bawang merah.
- Secukupnya bawang bombay.
- Secukupnya air.
- Secukupnya minyak utk menggoreng.
- Secukupnya mentega.
Langkah Memasak Udang goreng tepung saos madu
- Bersihkan udang dari kulitnya, cuci bersih.
- Larutkan 2 sdm sajiku dng air secukupnya, aduk2 sampai rata, kemudian masukkan udang, diamkan selama 10 menit.
- Campurkan sisa tepung sajiku dng 2 sdm tepung biasa, aduk2 hingga rata, balurkan udang ke adonan tepung, panaskan wajan dng api sedang, goreng udang hingga kuning kecoklaran, angkat dan tiriskan.
- Cincang halus bawang putih dan bawang merah, bawang bombay iris tipis.
- Siapkan wajan panaskan dng api sedang, masukkan margarin setelah meleleh tambahkan bawang cincang tumis sebentar kemudian masukkan bombay tumis sampai harum.
- Tambahkan saos sambal, saos tomat, kecap manis, tumis sebentar kemudian tambahkan air, garam (sedikit), gula pasir dan merica bubuk masak sampai mendidih.
- Tambahkan madu aduk sebentar kemudian masukkan udang tepung aduk2 hingga rata, jika sudah rata angkat dan sajikan. Selamat mencoba.
- Catatan : sayur pelengkap bisa diganti apa saja sesuai selera, kalau gak suka di skip aja...🙏.
Cara membuat masakan udang goreng tepung sebenarnya cukup mudah, anda hanya menyiapkan bahan dan bumbunya serta mengikuti petunjuk. Udangnya dilumuri dengan tepung roti terlebih dahulu kemudian digoreng hingga renyah, apalagi ditambah dengan saus asam manis…hmm.bayangin saja sudah ngiler Bagi yang mau tahu resep udang goreng tepung asam manis , silakan mencobanya. Warung Makan Top Java -Masakan Jawa, Ayam Goreng Kering & Nasi Uduk Organik. Mau tahu gimana cara bikin Udang Goreng Tepung endeus? Apa triknya supaya renyah dan harum?
Get Latest Recipe : HOME