Bahan Membuat Terong Crispy Pedas Asin
- 2 buah terong ungu potong serong.
- sajiku tepung serbaguna.
- 5 buah cabe hijau.
- 5 buah cabe rawit merah.
- 2 siung bawang putih geprek cincang halus.
- 1 btg daun bawang iris halus.
- secukupnya Garam.
- secukupnya Gula.
Langkah Memasak Terong Crispy Pedas Asin
- Iris2 semua bahan2 selain terong, rajang sesuai selera.
- Terong potong menyerong, lalu Bagi 2 tepung sajiku serbaguna 1 tempat bagian tepung kering, 1 tempat tepung yg dicampur dengan air.
- Kemudian baluri terong pada tepung yg kering.
- Celupkan terong pada tepung yg basah terlebih dahulu.
- Goreng terong dengan api sedang, hingga matang lalu tiriskan.
- Tumis bawang putih, cabe rawit merah, daun bawang hingga layu, beri sedikit garam dan gula secukupnya.
- Masukkan terong yang sudah digoreng, masak sebentar aduk rata, kemudian tes rasa. Dan siap disajikan.
Get Latest Recipe : HOME