Tidak terlalu sulit dan bahan yang digunakan juga sederhana. Pastel kari dengan isi daging ayam dan kentang khas Medan. Resep Kari Ayam - Kari ayam merupakan salah satu makanan khas yang memiliki rasa berbeda-beda di setiap negara.
Bahan Membuat Pastel kari kentang ayam
- Isi :.
- 400 gr kentang.
- 200 gr wortel.
- 200 gr ayam fillet.
- 100 gr daun bawang + seledri.
- 100 ml santan.
- Bumbu halus :.
- 7 siung Bawang putih.
- 3 siung bawang merah.
- 1/2 sdm cabe merah halus (seseuai selera).
- 2 sdm bumbu kari kambing (basah / kering).
- Salt + sugar.
- Kulit :.
- 450 gr terigu pro sedang.
- 80 gr butter.
- 60 ml vegetable oil / minyak sayur.
- Salt (pinch).
- Warm water (sesuiakan, adonan jgn terlalu basah atau kering yaa).
Langkah Memasak Pastel kari kentang ayam
- Bersihkan sayuran. Potong2 dadu. Daun bawang dan seledri iris. Sisishkan.
- Bersihkan ayam. Potong dadu sisihkan..
- Siapkan bumbu halus. Lalu tumis bumbu hingga harum. Masukkan ayam dan santan. Aduk terus. Kemudian tambahkan air dan sayuran tadi..
- Masak hingga sayuran empuk dan bumbu meresap. Saat kuah tinggal sedikit tambah 1 sdm terigu. Aduk hingga tercampur rata. Matikan kompor. Sisihkan.
- Kulit. Campur semua bahan kecuali air. Aduk hingga semua bahan menyatu lalu tambah air hangat bertahap sambil di uleni. Setelah kalis diamkan adonan 30 mnt..
- Pipihkan adonan membulat, beri bahan isian lalu tutup jepit dgn kedua jari bagian pinggirnya. Lalukan hingga adonan dan isian habis 😊😊.
- Pastel bisa disimpan di dlm kulkas tahan hingga 2 hari. Atau langsung di goreng..
Dijamin saat disajikan, pasti langsung diserbu. Kudapan ini memiliki bentuk yang mirip dengan pastel. Perbedaannya ada pada kenampakan kulit yang berlapis-lapis 'pusing'. Isiannya juga berbeda karena terbuat dari cincangan/suwiran ayam dan kentang yang berbumbu kari pekat. This is a simplified version of kari ayam kentang Medan I grew up with, yet you will find this easy recipe very delicious.
Get Latest Recipe : HOME