Bahan Membuat Udang Goreng Crispy π€π€
- 500 gr udang besar.
- Secukupnya jeruk nipis.
- Adonan Basah :.
- 50 gr tepung terigu segitiga biru.
- 50 gr tepung sajiku serbaguna.
- Secukupnya air.
- Adonan Kering.
- 100 gr tepung terigu segitiga biru.
- 60 gr tepung sajiku serbaguna.
- 1/2 sdt ketumbar bubuk.
- Secukupnya garam dan kaldu bubuk.
Langkah Memasak Udang Goreng Crispy π€π€
- Bersihkan udang, cuci bersih kemudian lumuri dgn jeruk nipis ratakan, diamkan sesaat lalu bilas lgi dgn air bersih, tiriskan..
- Adonan Basah : Siapkan bowl, masukan semua bahan kemudian aduk rata, adonan harus kental jgn encer. Masukan udang lumuri sampai udang terendam di adonan basah, diamkan 30 menit, simpan dalam kulkas..
- Adonan Kering : Masukan semua bahan, aduk rata. Jika mw menggoreng.Keluarkan udang yg di simpan dikulkas, ambil satu persatu, balur di adonan kering.goreng di dlm minyak panas, sampai matang. Angkat kemudian tiriskan..
- Udang siyap disantap π€π€π€, dijadikan lauk atw mau dijadikn cemilan ankπ€©π€© selamat mencoba.
Get Latest Recipe : HOME